Translate this blog, choose to your language

Sabtu, 09 Januari 2016

INI CARA MENANGANI BIANG KERINGAT PADA ANAK

INI CARA MENANGANI BIANG KERINGAT PADA ANAK

Saat kondisi udara panas pada sebagian orang yang memiliki kulit sensitif sering mengalami gatal dan bintik kemerahan pada kulit. Biasanya orang menyebutnya dengan biang keringat. Biang keringat dapat terjadi pada anak-anak bahkan orang dewasa. Biang keringat sering muncul di sekitar dahi dan leher, juga mengincar bagian-bagian tubuh yang tertutup pakaian seperti dada dan punggung, serta bagian yang mengalami tekanan atau gesekan pakaianBiang keringat dapat terjadi pada anak-anak bahkan orang dewasa. Biang keringat sering muncul di sekitar dahi dan leher, juga mengincar bagian-bagian tubuh yang tertutup pakaian seperti dada dan punggung, serta bagian yang mengalami tekanan atau gesekan pakaian.

Biang keringat atau keringet buntet dalam istilah kedokterannya disebut miliaria biasanya timbul akibat keringat berlebihan yang tidak bisa keluar karena adanya penyumbatan pada saluran kelenjar keringat. Penyumbatan ini disebabkan sel-sel kulit yang mati karena keringat tidak terbuang secara sempurna. Keringat yang tidak bisa keluar tersebut menimbulkan bintik-bintik kecil atau lenting yang berisi air yang disertai timbulnya rasa gatal, pedih, dan kulit jadi kemerahan.

Anda tidak usah hawatir karena Biang keringat tidaklah berbahaya dan akan menghilang dalam beberapa minggu dengan perawatan kulit seperti biasa. Namun, biang keringat dapat mengganggu aktivitas Anda ataupun si buah hati. Untuk mencegah timbulnya biang keringat sebaiknya kenali tiga bentuk biang keringat dan cara pengobatannya, seperti berikut ini:


  1. Jenis Miliaria Kristalin : jenis Biang keringat seperti ini biasanya paling banyak terjadi pada bayi. Gejalanya bintik- bintik kecil (1-2 mm), muncul di daerah yang tertutup setelah bayi banyak berkeringat. Tidak ada keluhan yang berarti bagi yang mengalaminya hanya timbul sedikit gatal setelah keringnya biasanya akan sembuh dengan sendirinya.. Untuk mencegahnya, ibu bisa memakaikan bayi pakaian yang tipis berbahan katun dan dapat menyerap keringat. Prinsipnya adalah mencegah keringat atau mengusahakan keringat menguap dengan baik.
  2. Jenis Miliaria Rubra : inilah Jenis biang keringat yang lebih berat dari point 1, biasanya terdapat pada area badan yang bergesekan dengan pakaian. Bintik-bintiknya lebih besar, gatal dan pedih. banyak terjadi pada Anda yang terbiasa di udara tropis. Ada banyak faktor menjadi penyebab munculnya biang keringat jenis ini. Kemungkinan selain karena banyak keringat juga adanya sumbatan pada kelenjar keringat. Para ahli kesehatan kulit juga mengatakan biang keringat miliaria muncul bisa di sebabkan karena kadar garam yang tinggi di permukaan kulit disertai adanya kuman. Untuk menghindarinya, gunakan pakaian yang tipis dan menyerap keringat. Terapi obat anda bisa menggunakan bedak salisil 2% yang mengandung mentol. Taburkan setelah mandi atau saat anda merasa gatal di bagian kulit.
  3. Jenis Miliaria Profunda : Biasanya mengikuti biang keringat jenis miliaria rubra. Tandanya, bintil berwarna putih yang keras, banyak terdapat di badan, tangan dan kaki. Bintil-bintil kebanyakn tidak berisi air, teraba seperti kulit yang mengeras, tidak gatal dan berwarna seperti kulit saja. Bila ini terjadi, Anda bisa memberikan losion calamin dengan atau tanpa mentol, bisa juga losion yang berisi resorsin 3%.


Nah sahabat.. sekarang sudah tahu kan jenis biang keringat dan cara menanganinya? Jika suatu hari keluarga anda ada yang memiliki biang keringat setelah membaca artikel ini anda akan semakin bijak dan memilih cara yang tepat untuk menanganinya. 

SILAHKAN SHARE BAGIKAN KE TEMAN & KERABAT ANDA !
---------------------------------------------------------------------------------------

Sponsored by :

FRESH STORE
GROSIR & SUPLIER ANEKA BARANG=
>>Dapatkan Barang2 Bagus & Unik Menarik dengan Harga special Promo, hanya di Grosir Fresh Store. 
Follow : @freshstore86 , 
pin BB : 2B159EB4 / 
CS : 085210428401.

**Butuh referensi Produk-Produk Alat Kecantikan, Terapi kesehatan,Alat Olah Raga,Souvenir, Aksesories, Produk-Produk UKM, dll. Kunjungi web kami!
DICARI AGEN RESELLER / DISTRIBUTOR untuk Pemasaran..
>Utk Request Aneka Produk,Gambar2 & Info,PM! 

Follow Twitter: @freshstore86 , 
FACEBOOK : My Fresh Store 
pin BB : 2B159EB4. /
CS : 085210428401.
www.myfreshstore.blogspot.com

┃☑GROSIR ┃☑SUPLIER ┃☑ReseLLer ┃☑DropShip ┃☑COD ┃☑Online Shopping 
»Info,Gambar2,& Order produk Lain>PM
|CS: 085210428401.
Pin BB : 2B159EB4

www.tokopedia.com/myfreshstore
www.tokopedia.com/myfreshstore
INFO !!
>>Kami Grosir & Suplier Menerima COD dan melayani antar + pasang Aneka Alat Fitnes / Olahraga  seperti :

-Treadmill Manual,
-Treadmill Elektrik,
-Home gym,
-Sepeda statis
-Bench Press,
-Sepeda Platinum,
-Orbitrek,
-Six pack ,
-Crazy fit
dan lainnya HARGA SPECIAL PROMO!!

Cek di :

>Dengan Area cakupan :
- JABODETABEK
- BANDUNG
- SURABAYA & Sekitar
- JAWA TENGAH
( Tegal sekitarnya, Solo, Jogja, Tasikmalaya, Ciamis, Klaten, Magelang, Ambarawa, Sragen, Semarang, Salatiga, Boyolali, Sukoharjo dll)
- BALI
- MEDAN
-dan Kota-Kota Lain nya..

NB: Tarif ongkir menyesuaikan Kota yang di tuju..

>Info lengkap silahkan hubungi CS
Call / SMS : 085210428401
Pin BB : 2B159EB4
E-mail : myfreshstore@gmail.com